Beberapa Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut

Beberapa Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut

Beberapa Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan MulutBeberapa Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut – Mungkin banyak diantara teman – teman yang merasakan tidak enaknya sakit gigi.Seperti kata lagu,lebih baik sakit hati dari pada sakit gigi.Nah,daripada teman – teman merasakan yang namanya sakit gigi dan bau mulu,saya ingin membagikan bagaimana Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut.

Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut sebenarnya gampang – gampang susah,Pada artikel tersebut saya telah menyebutkan,mencegah lebih baik daripada mengobati.Jadi,ada baiknya kita mencegah sakit gigi daripada mengobati sakit gigi.

Nah,sekarang mari kita lihat bagaimana Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut.

Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut

Pertama, biasakan diri untuk menyikat gigi minimal dua kali sehari, yaitu sesudah sarapan dan sebelum tidur di malam hari. Ketika tidur, mulut tertutup dan menyebabkan air liur tidak bersirkulasi, bakteri akan berkembang biak dua kali lipat lebih banyak. Bakteri yang semakin banyak akan merusak gigi dan gusi. Oleh karena itu, sikat gigi sebelum tidur sangat penting untuk menghindari terjadinya gangguan gigi dan gusi yang lebih buruk.

Kedua, sebaiknya segera menyikat gigi setelah mengonsumsi makanan yang manis dan lengket. Sisa makanan manis yang tidak segera dibersihkan menjadi penyebab utama terjadinya gigi berlubang. Begitu pula makanan yang lengket, makanan ini harus segera dibersihkan agar tidak tertimbun dan semakin sulit dibersihkan nantinya.

Ketiga, pilihlah sikat gigi yang mempunyai bulu sikat yang lembut. Bbanyak orang yang beranggapan bahwa semakin keras menyikat gigi akan semakin bersih hasilnya. Anggapan ini salah karena menyikat gigi dengan keras akan menyebabkan terkikisnya email (lapisan pelindung) gigi.

Keempat, terapkanlah cara menyikat gigi yang baik dan benar. Sikatlah gigi Anda dengan arah ke atas lalu ke bawah atau dari arah gusi ke arah ujung gigi.

Kelima, sebaiknya Anda mengganti sikat gigi Anda tiga bulan sekali atau bila bulu sikat sudah mekar. Penempatan sikat gigi pun harus diperhatikan. Letakkanlah sikat gigi di dalam kamar mandi dengan wadah tertutup atau dimasukkan ke dalam lemari di balik cermin di kamar mandi Anda untuk menghindari kontaminasi kuman dan bakteri.

Mungkin sekian dulu artikel sederhana saya mengenai bagaimana Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut.Jika ada yang kurang atau teman – teman ingin menambahkan silahkan berkomentar pada artikel saya ini.Sekian informasi yang dapat saya berikan mengenai Beberapa Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut.

24 Replies to “Beberapa Cara Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut”

  1. tips yang bermanfaat ini mas buat menjaga kesehatan gigi, oya mas link blog ini sudah saya pasang di blog saya,silahkan di cek mas, jika berkenan ditunggu backlinknya ya mas..

  2. dok saya mau nanya nih klo gigi saya kropok trus giginya pada patah alhasil tinggal akarnya az. bisa bahaya ga dok klo di biarin?? atau malah mungkin bisa hilang dengan sendirinya tuh akar gigi??.. tolong kasih solusi..

  3. infonya bermanfaat banget..
    semoga dengan ini, orang-orang lebih perhatian pada kesehatan gigi dan mulut.
    jangan tunggu sakit gigi baru berobat ya :D

  4. wah artikel ini mengena sekali, boleh saya share lagi? :D
    Slain menjaga kesehatan sendiri, kita juga harus mengajarkan anak2 untuk menjaga kesehatan gigi juga.. :D
    Terima Kasih atas infonya.. :D

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *