3 Perlengkapan untuk Traveling

3 Perlengkapan untuk Traveling

3 Perlengkapan untuk Traveling

Wah anak muda kalau belum keliling Indonesia berarti belum jantan. Kenapa begitu ? karena saat ini untuk keliling Indonesia sangat mudah aksesnya dan juga sangat murah. anda tidak perlu mengeluarkan banyak uang untuk keluar kota dan bahkan keluar negeri. Tidak perlu juga ikut tour karena seperti kita tahu tour akan membawa anda dan anda akan terbawa oleh rancangan wisatannya sementara anda punya rancangan sendiri. maka dari itu lebih baik anda pergi sendiri dan anda rasakan sendiri indahnya negara Indonesia ini. namun sebelm anda traveling anda perlu menyiapkan beberapa perlengkapan agar anda tidak kerepotan nantinya, salah satunya adalah luggage tag atau tanda pengenal barang agar barang anda tidak hilang atau tercecer.

Beberapa perlengkapan itu antara lain :

  1. Tas, ransel, koper, atau backpacker. Pada tahap pertama anda memerlukan tas yang sesuai dengan kebutuhan anda selama traveling. Durasi traveling sangat mempengaruhi berapa besar tas anda nantinya. Jika anda ingin traveling keluar negeri dala wakt yang lama anda bisa membawa koper kecil. Namun jika anda ingin traveling di Indonesia dengan waktu yang lama namun tidak ingin membawa banyak barang maka anda hanya perlu membawa backpack berukuran 50 liter.
  2. Kamera. Tujuan utama traveling tentu untuk berwisata dan juga melihat keindahan alam. Namun kurang lengkap rasanya jika tidak diabadikan. Maka dari itu jangan pernah lupa untuk membawa kamera ini. anda bisa membawa kamera jenis pocket yang minimalis dan sangat ringan, namun jika anda ingin gambar yang tajam anda harus membawa kamera dslr.
  3. Tas kecil samping. Berbeda dengan tas untuk membawa perlengkapan utama seperti baju, tas ini juga sama gunanya untuk membawa dompet, kacamata, handphone, dan lain sebagainya. Tas kecil seperti ini sangat aman jika disembunyikan dibalik jaket sehingga anda dapat meminimalis resiko kecopetan.

Itulah beberapa perlengkapan utama yang perlu anda bawa. Yang terpenting selalu tandai perlengkapan yang anda bawa dengan menggunakan luggage tag agar perlengkapan anda tetap aman. Semoga bermanfaat.

Google Cardboard, 3D Virtual Reality Canggih dengan Harga Ekonomis

Di tengah maraknya vendor teknologi yang memproduksi perangkat virtual reality, Google telah terlebih dahulu memperkenalkan Google Cardboard pada tahun 2014 lalu
Bagas Dharma
1 min read

Dengarkan Musik Lewat Smartphone Lebih Seru dengan Speaker JBL

Nyaris setiap ponsel yang diproduksi saat ini memiliki fitur pemutar musik. Hal ini membuktikan bahwa musik merupakan suatu hiburan yang universal.
Bagas Dharma
1 min read

Dagi Stylus Bikin Menulis dan Menggambar di iPad Jadi…

Di era digital ini, menulis atau menggambar tidak lagi hanya bisa dilakukan di atas kertas. Seiring dengan berjalannya waktu, para pengembang teknologi menciptakan inovasi...
Bagas Dharma
1 min read

2 Replies to “3 Perlengkapan untuk Traveling”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *