Download Ubuntu Muslim Sabily – Linux Sabily adalah sebuah distro Linux turunan Ubuntu yang berisi aplikasi-aplikasi Islami dan aplikasi umum. Pada kesempatan kali ini saya akan sedikit membahas mengenai ubuntu muslim sabily. Pada kali ini linux sabily sendiri memakai codename Badr.
Apa sebenarnya Badr ini? Mari kita lihat beberapa aplikasi yang baru dari linux sabily versi Badr ini. Apasaja sih yang baru di versi ini:
- New “Badr” pictures and wallpapers, new plymouth and GDM themes
- unity and unity 2D available on the DVD, but ubuntu classic (gnome 2) set by default
- New Firefox persona
Mari kita Lihat Lebih Jauh mengenai ubuntu muslim sabily ini.
Download Ubuntu Muslim Sabily: Aplikasi Sabily
Mari kita lihat beberapa aplikasi yang terdapat dalam Ubuntu Muslim Sabily Ini :
- Islamic-date : extension for the Iceweasel/Firefox web browser that displays Hijri date
- Zakat-calc : Sabily Zakat provides zakat calculations for Muslims
- Gufw : easy to use Ubuntu Firefwall
- Desktopnova (replacing wallpaper-tray)
- AutoKey : to avoid typing frequently encountered words
- Recordmydesktop : record desktop sessions to a video file (Ogg-Theora-Vorbis file)
- Anki : extensible flashcard learning program
Sekarang mari kita lihat apa yang baru dari Ubuntu 11.04 :
- Unity desktop
- Firefox 4
- LibreOffice (replacing OpenOffice)
- Banshee (replacing Rhythmbox)
- Linux Kernel 2.6.38 (with the “wonder 200 lines” patch now included by default)
Silahkan dapatkan aplikasi ini dari mirror lokal di Indonesia http://belajar.internetsehat.org/iso/sabily-11.04/ atau bisa Langsung ke situs resminya di http://www.sabily.org/website/. Sekian informasi sederhana yang semoga dapat menambah koleksi linux untuk teman-teman semuanya.
Semoga informasi saya mengenai linux ini dapat menambahkan koleksi-koleksi linux teman-teman semuanya.Silahkan disebar luaskan kepada teman-teman penggunak linux. Pesan terakhir dalam tulisan ini adalah silahkan download ubuntu muslim sabily.