Assalamualaikum..
berlama – lama didepan komputer adalah hal yang paling mengasyikan untuk para blogger..dimana para blogger mencari segala sesuatunya dan informasi terbaru dari media internet..Namun,apa rasanya ketika anda masuk kedalam sebuah blog tiba – tiba saja ada sebuah gambar melayang yang memberitahu sebuah iklan ??hufh..nampaknya tidak jarang kita menjumpai hal tersebut bukan ??
Ya,sebagian dari para blogger banyak sekali yang menggunakan hal tersebut untuk mendapatkan pundi – pundi rupiah mereka.Namun,mereka tidak memikirkan hal yang akan terjadi jika mereka menggunakan Floating Message..yang diantaranya :
- Loading Blog / Situsnya Lebih Berat
- Mengganggu para blogger / pengunjung lain untuk membaca materi yg terdapat didalam blog / situs mereka
- resiko terkena Banned dari beberapa situs lebih besar
ya..ketiga hal tersebut adalah hal yang sering diabaikan oleh para blogger yang menggunakan floating message seperti ini.selain menggangu para blogger / pengunjung lain yang ingin mengunjungi situs tersebut yang mengakibatkan para pengunjung malas untuk datang kembali ke blog / situs tersebut.Menurut penulis sendiri,lebih baik menggunakan widget yang ditaruh disebelah kanan / kiri dari content blog tersebut,atau mungkin saja ditaruh dibawah postingan..mungkin hal tersebut lebih bisa dimaklumi dengan blogger lain..So,untuk para pengguna floating message..silahkan dipikirkan lagi untuk memasang fitur ini ya..
Semoga informasi yang saya berikan berguna untuk masa depan blog / situs teman – teman blogger lain.