8 Golongan Penerima Zakat – Semakin kita mendapatkan harta didunia,kita tidak boleh meninggalkan urusan akhirat.Jika kita mendapatkan sebuah rezeki dari yang maha kuasa kita harus ingat dengan rezeki yang kita dapatkan itu tidaklah milik kita seutuhnya,namun ada beberapa golongan yang memilikinya juga.Pada kesempata kali ini saya akan sedikit share mengenai 8 Golongan Penerima Zakat.
Sebelum kita melihat ke 8 Golongan Penerima Zakat tersebut,mari kita lihat dulu pengertian dari zakat itu sendiri.Zakat adalah rukun ketiga dari Lima Rukun Islam. Zakat merupakan kewajiban untuk mengeluarkan sejumlah harta dalam nilai tertentu dimana perhitungannya berdasarkan ketentuan syariat Islam. Zakat kemudian biasanya disalurkan kepada fakir miskin dan yang membutuhkan.
Sejarah Zakat sendiri berawal, umat muslim hanya diperintahkan untuk bersedekah, yang mana sifatnya tidak wajib dan tidak memiliki ketentuan jumlah minimal yang harus dikeluarkan. Namun kemudian datang perintah agar umat Islam wajib membayar zakat.
8 Golongan Penerima Zakat : Hukum Zakat
- Islam
- Merdeka
- Berakal dan Baligh
- Memiliki nishab (batas terendah jumlah harta yang harus dikeluarkan).
8 Golongan Penerima Zakat : Jenis Zakat
Zakat Maal adalah zakat yang dikenakan terhadap harta (maal) yang dimiliki oleh setiap individu muslim dan juga lembaga berdasarkan ketentuan yang telah ditentukan hukum (syara).
8 Golongan Penerima Zakat
1. Fakir
2. Miskin
Mereka yang memiliki sedikit harta, namun tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.Untuk fakir miskin, besarnya zakat yang diberikan adalah sebesar mencukupi kebutuhan mereka (dan orang yang mereka tanggung) dalam setahun.
3. Amil
4. Mu’allaf
5. Hamba sahaya
Hamba sahaya (budak) yang ingin memerdekakan dirinya.
6. Gharimin
7. Fisabilillah
8. Ibnus Sabil
Musafir yang kehabisan biaya perjalanan, sehingga tidak dapat melanjutkan perjalanan.
Nah,sekarang teman – teman sudah tahu bukan 8 Golongan Penerima Zakat yang harus kita berikan haknya ?? Sekian dulu informasi sederhana yang terkadang membuat kita lupa akan hal ini.Sekian informasi sederhana saya mengenai 8 Golongan Penerima Zakat.
WAh,, Tepat banget neh, mau Lebaran :)
bagi zakat,
tapi terkadang bagi zakat di lingkungan sekitar dulu diutamakan :)
WAh,, Tepat banget neh, mau Lebaran :)
hehe..
aku ndak jago nembak2an yead..
ini cuma posting yang berhubungan sama bulan aja..
:D