Lampu hemat energi menjadi satu-satunya cara terbaik untuk melakukan penghematan listrik bagi para pengguna listrik yang telah menggantungkan kebutuhan pada listrik. walaupun lampu merupakan komponen eleektronik yang tidak menggunakan listrik secara besar seperti mesin cuci, rice cooker, kulkas dan sebagainya namun jika pemakaiannya terus menerus juga akan terjadi pemborosan energi. Suatu inovasi terbaru dengan menukar lampu di rumah dengan lampu yang dapat menghemat energi.
Walaupun kekurangan dari lampu hemat listrik adalah harga yang cukup mahal namun keuntungannya yang dapat diterima adalah sebagai berikut.
- Hemat dalam tarif listrik setiap bulan. Ibaratnya, investasi di awal besar namun menikmati tarif rendah setiap bulan. Bukankah itu lebih menguntungkan dibandingkan membayar tarif besar setiap bulan.
- Biasanya lampu jenis ini lebih tahan lama.
- Ikut andil dalam menyelamatkan bumi dari krisis energi.
Penggantian lampu dengan lampu hemat energi pun telah dilirik oleh sebuah jasa penyedia kelistrikan di Indonesia yaitu PT Sumberdaya Sewatama yang juga menawarkan layanan retrofit diantaranya chiller, meningkatkan kinerja pompa dan motor, meretrofit waste heat recovery dengan oranic rankine cycle. Hal ini dilakukan demi memuaskan pelanggan tanpa harus boros terhadap listrik, tetap efisien dalam penggunaannya namun terpenuhi dengan manajamen energi yang baik. Tak heran jika sewatama menjadi jasa listrik terpercaya dan terpadu.