Cara custom domain blogspot ini masih cukup banyak yang bingung. Kali ini, gue ajarin kalian lengkap sama tutorialnya biar gak pusing. Bermula ketika saya sedang iseng mencari sebuah hal baru yang ingin saya praktekan kepada teman oleh karena itu saya mencoba membuat sebuah artikel ini agar ilmunya bermanfaat.
Cara custom domain Blogspot ini sebenarnya sudah banyak bertebaran di google yang bisa teman-teman cari saja dengan memasukan kata kunci tersebut. Mari kita lihat bagaimana caranya untuk custom domain blogspot dengan mudah.
Custom Domain Pada Blogspot
- Masuk kedalam control panel teman-teman dan pilih pada bagian Advanced DNS Zone Editor, kalau tidak salah ada dibagian bawah.
- Setelah diklik maka akan tampil halaman baru.
- Pada Bagian Name isikan subdomain yang ingin ditambahkan misalnya blog
- Pada Bagian TTL isikan nilai 14400.
- Pada Bagian Type rubah menjadi CNAME.
- Pada Bagian Address isikan ghs.google.com
- Terakhir pilih Add Record.
Oke, cara diatas itu adalah saat kita mengerjakan dibagian control panel kita. Pekerjaan belum selesai sampai disitu, tinggal 1 langkah lagi untuk memulai agar kita bisa menggunakan CNAme ini. Berikut langkahnya :
- Login kedalam dashboard blogspot teman-teman.
- Buat saja sebuah url blogspot yang baru misalkan http://abcde.blogspot.com/
- Kemudian setelah masuk kedalam dashboard http://abcde.blogspot.com/ kita pilih kedalam menu settingan dan pilih penerbitan.
- Pilih kedalam Advanced Setting kemudian masukan alamat teman-teman yang sudah dibuat dicpanel tadi, kasus disini adalah blog.xxxxxxx.com
- Jangan diceklis jika ada pilihan yang harus diceklis.
- Kemudian save saja.
Selesai sudah teman-teman melakukan custom domain blogspot untuk kalian ini. Jika teman-teman masih bingung mengenai bagaimana melakukan custom domain blogspot ini, silahkan kalian semuanya meninggalkan komentar atau pertanyaan kalian pada kolom komentar setelah artikel ini.
Kalau masih ada diantara kalian yang ingin mengetahui seluk-beluk mengenai blogspot, silahkan kalian klik aja link yang udah gue kasih diatas ya. Kalau kalian punya cara lain yang lebih mudah, boleh dibagikan dihalaman komentar, gimana sih cara custom domain blogspot.
Permisi,bisa diberitahukan kah cara-nya masuk ke Control Panel kita…
kalau mas belinya tidak ada control panel..bisa langsung set aja Name Servernya ke ghs.google.com mas..
hehehe ane blognya bikin gan :d…owh iya link ghs.google.com nya gak bisa di buka…
itu kan DNS mas bukan situs..
^_^