Performa Skyactiv Dalam Sebuah Kendaraan – Pada kesempatan kali ini saya akan sedikit memberikan informasi sederhana saya mengenai kendaraan bermotor khususnya adalah mobil.Mengapa saya mengangkat tema mobil dalam artikel Performa Skyactiv ini ?? Karena memang selain saya yang beraktifitas menggunakan mobil tentunya saya hobby memanjakan kedua bola mata saya untuk melihat sebuah desain dari sebuah mobil.
Akhir – akhir ini saya sering mendengan mengenai Technology Skyactiv yang jujur saya sendiri belum begitu familiar dengan naman tersebut.Setelah mencari kesana – kemari akhirnya saya mendapatkan sebuah pencerahan mengenai Technology Skyactiv.Sebenarnya apa sih Technology Skyactiv ini ??
Mari kita lihat lebih lanjut mengenai Skyactiv dalam sebuah ulasan singkat yang bertemakan Performa Skyactiv Dalam Sebuah Kendaraan.
Performa Skyactiv
Skyactiv adalah istilah untuk teknologi inovatif Mazda generasi mendatang yang sedang dikembangkan dibawah visi jangka panjang perusahaan.Teknologi Skyactiv ini ditujukan mencerminkan keinginan Mazda untuk memberikan kenikmatan dan keamanan dalam berkendaraan dan tak lupa pula ramah lingkungan. Teknologi ini melibatkan optimasi komprehensif teknologi dasar Mazda.
Agar lebih jelas mengenai performa dan technology ini,mari kita lihat bersama dalam tayangan video berikut ini :
Bagaimana ?? Jika dilihat dari video diatas tentu sudah pasti ramah lingkungan bukan ?? Namun,saya tidak akan membahas masalah seperti itu karena saya akan membahas dari segi Desain Technology dan tentunya kaki – kaki dari sebuah Technology Skyactiv ini.Jika melihat dari segi sebuah kendaraan pasti yang pertama kita lihat adalah kenyamanan dalam suspensinya itu sendiri.
Mazda selalu menempatkan kenyamanan berkendara sebagai prioritas tertinggi dan itu menyangkut bobot kendaraan. Mengurangi bobot kendaraan tidak hanya mengurangi konsumsi bahan bakar, namun jika dikombinasikan dengan mesin yang inovatif maka akan menjadi kendaraan yang nyaman dikendarai.
Ternyata Technology Skyactiv ini juga sudah diimplentasikan kedalam suspensi dan sassisnya itu sendiri.Hasilnya adalah sasis ini lebih ringan 14% dari model – model sebelum technology yang pernah dibuatkan oleh Mazda itu sendiri.Sudah barang pasti pengendara akan terasa lebih “menyatu” baik dengan mobilnya dan juga kenyamanan dari mobil itu.
Berikut ini adalah sedikit saya memberikan spesifikasi dari technology ini :
Optimized Structure
Basic framework is a continuous and straight body frame structure
- Strengthened frame structure to maximize functionality of the body
- Straight frame structure
- Continuous frame structure
Manufacturing method
- Improved rigidity through effective body structure joints Thin steel sheet used through rigidity analysis
- Effective use of weld bonding and increased spot welding in manufacturing processes
Materials Substitution
- Materials selected based on required rigidity
- Optimized use of hightensile steel
Silahkan dipahami sendiri artinya,saya yakin teman – teman semuanya sudah paham bahasa inggris kan ?? Hehehehe jadi saya tidak perlu mengartikan lagi lebih jauh.Pada intinya technology ini mengacu kepada 3 hal.Apa saja 3 hal yang saya maksud dalam technology skyactiv ini ?? Berikut ini adalah 3 hal tersebut :
- Meningkatkan kekakuan 30% dibandingkan stuktur body conventional untuk memaksimalkan kenikmatan berkendara.
- Bobot yang lebih ringan dan aman, Mazda skyactiv-body yang dapat diselaraskan dengan berbagai macam tujuan.
- Pengurangan berat 8% yang sekaligus menunjang keamanan dalam menghadapi benturan yang mengikuti standard keselamatan kelas dunia.
Sekian informasi saya mengenai Technology Skyactiv ini.Untuk lebih jelas silahkan bergabung dengan https://www.facebook.com/
penasaran dengan harganya neh..
saya aja masih penasaran mas sama harganya..
^_^